Di Dunia ini terdapat keindahan yang menakjubkan. Bahkan sewaktu kita melihatnya secara langsung, seakan-akan dibungkam dan tidak bisa mengungkapkannya dengan kata-kata. Hal itu dikarenakan ciptaan Sang Maha Kuasa yang tiada tandingannya. Akan Tetapi didalam keindahan itu terdapat misteri atau keajaiban yang tidak bisa dipikirkan secara logika. Entah itu fenomena alam, maupun bentuk-bentuk mahluk maupun benda yang tidak selazimnya. Mengenai keajaiban tersebut, deretan angka dan kombinasinya tidak luput dari keajaiban dan misteri. Meski itu bisa dikatakan sebagai kebetulan atau memang begitu adanya. Silahkan disimak contoh keajaiban angka di bawah ini:
A. Angka dengan hasil berurutan dari yang terbesar sampai terkecil:
1 x 8 + 1 = 9
12 x 8 + 2 = 98
123 x 8 + 3 = 987
1234 x 8 + 4 = 9876
12345 x 8 + 5 = 98765
123456 x 8 + 6 = 987654
1234567 x 8 + 7 = 9876543
12345678 x 8 + 8 = 98765432
123456789 x 8 + 9 = 987654321
B. Angka dengan hasil deretan angka 1:
1 x 9 + 2 = 11
12 x 9 + 3 = 111
123 x 9 + 4 = 1111
1234 x 9 + 5 = 11111
12345 x 9 + 6 = 111111
123456 x 9 + 7 = 1111111
1234567 x 9 + 8 = 11111111
12345678 x 9 + 9 = 111111111
123456789 x 9 + 10 = 1111111111
C. Angka dengan hasil deretan angka 8
9 x 9 + 7 = 88
98 x 9 + 6 = 888
987 x 9 + 5 = 8888
9876 x 9 + 4 = 88888
98765 x 9 + 3 = 888888
987654x 9 + 2 = 8888888
9876543 x 9 + 1 = 88888888
98765432 x 9 + 0 = 888888888
Amazing bukan?
Coba lihat simetri dan pencerminan angka di bawah ini :
1 x 1 = 1
11 x 11 = 121
111 x 111 = 12321
1111 x 1111 = 1234321
11111 x 11111 = 123454321
111111 x 111111 = 12345654321
1111111 x 1111111 = 1234567654321
11111111 x 11111111 = 123456787654321
111111111 x 111111111 = 123456789876543 21
Kurang hebat ?
Sekarang lihat pembuktian di bawah ini :
Apabila 101% dilihat dari sudut pandang ilmu Matematika, apakah ia sama dengan 100%, atau ia Lebih dari 100%?
Kita selalu mendengar orang berkata dia bisa memberi lebih dari 100%, atau kita selalu dalam situasi dimana seseorang ingin kita memberi 100% sepenuhnya.
Bagaimana bila ingin mencapai 101%?
Apakah nilai 100% dalam hidup?
Mungkin sedikit formula matematika dibawah ini dapat membantu memberi jawabannya.
Jika urutan alfabet: A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z
Diumpamakan angka: 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18 19 20 21 22 23 24 25 26
Maka, kata KERJA KERAS bernilai :
11 + 5 + 18 + 10 + 1 + 11 + 5 + 18 + 19 + 1 = 99%
H-A-R-D-W-O-R-K
8 + 1 + 18 + 4 + 23 + !5 + 18 + 11 = 99%
K-N-O-W-L-E-D-G -E
11 + 14 + 15 + 23 + 12 + 5 + 4 + 7 + 5 = 96%
A-T-T-I-T-U-D-E
1 + 20 + 20 + 9 + 20 + 21 + 4 + 5 = 100%
Sikap diri atau ATTITUDE adalah perkara utama dan wajib untuk mencapai kesuksesan yaitu 100% dalam hidup kita. Jika kita kerja keras sekalipun tapi tidak ada ATTITUDE yang positif didalam diri, kita masih belum bisa mencapai 100%.
Akan tetapi, LOVE OF GOD
12 + 15 + 22 + 5 + 15 + 6 + 7 + 15 + 4 = 101%
atau, SAYANG ALLAH
19 + 1 + 25 + 1 + 14 + 7 + 1 + 12 + 12 + 1 + 8 = 101%
( artinya, Cinta & Kasih Sayank ALLAH melampaui Segalanya…)
Kesimpulannya dari artikel Rahasia Angka dalam Matematika yaitu Bahwa apapun yang kita lakukan meski kita kerja keras, berilmu dan berwawasan luas, hal itu tidak akan sempurna apabila kita tidak Beriman dan Bertaqwa kepada Sang Pencipta. Bisa dikatakan sombong. maka dari itu kita sebaiknya selalu bersyukur atas nikmat yang diberikan Allah SWT. Sekian artikel ini semoga bisa bermanfaat dan menambah wawasan. Terima kasih
Post a Comment